Artikel

PENYALURAN BIBIT TANAMAN DESA GEMBONG

04 Februari 2022 15:04:31  AGUS PALGUNADI  235 Kali Dibaca  Berita Lokal

LPMD dan Karang Taruna Rajamura Desa Gembong Bahu-membahu menyalurkan Bibit Tanaman kepada masyarakat melalui kepala Dusun, 

Menurut Ketua LPMD Desa Gembong Pak Rochmad, Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan Produktifitas dan Ekonomi Warga Melalui Produk pertanian.

Mas Ari W Selaku ketua karang Taruna. Juga menyampaikan Kegiatan ini dilaksanakan Untuk Meningkatkan minat pemuda dalam menekuni Bidang pertaninan, mengingat dengan ada perkembangan jaman yang begitu pesat Pihaknya ingin Pemuda desa gembong jangan sampai terjerumus dalam kegiatan Negatif

Gamelina, Balsa, Pete, Durian, Sengon, dan Lain sebagainya, beberapa bibit tanaman yang pagi ini disalurkan kepada warga. Masing-masing kepala dusun mengambil secara kolektif di balai Desa Gembong Pagi ini. Total ada sekitar 4000 bibit tanaman yang tersalurkan.

"Kami sangat meng-Apresiasi kegiatan yang diadakan oleh LPMD dan KarangTaruna Rajamura, mudah mudahan melalui kegiatan ini Desa dan Semua Lembaga serta masyarakat mampu bersinergi dalam pembangunan di bidang pertanian yang nantinya juga bisa meningkatkan Perekonomian Desa" Ujar Bapak Agus Palgunadi, Kades Gembong.

Kegiatan Serupa memang sudah sering dilakukan Setiap tahun, difasilitasi oleh desa. Begitupun untuk kegiatan ini adalah bentuk tindak lanjut Pemdes Gembong dan Lembaga Terkait.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Desa

 Pemerintah Desa

 Sinergi Program

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:278
    Kemarin:0
    Total Pengunjung:150.602
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:216.73.216.134
    Browser:Mozilla 5.0

 Arsip Artikel

05 Maret 2019 | 1.939 Kali
TATA CARA PEMBUATAN SKCK
03 Agustus 2019 | 649 Kali
Lomba administrasi pkk tingkat kecamatan tahun 2019.
10 Januari 2019 | 641 Kali
TATA CARA PEMBUATAN KARTU KELUARGA
04 September 2018 | 522 Kali
Ayo Maksimalakan WADULE
25 Februari 2019 | 522 Kali
TATA CARA PEMBUATAN AKTE KELAHIRAN
11 Juli 2019 | 519 Kali
Pembelajaran Aparatur Mandiri Aparat Desa gembong oke
07 September 2018 | 518 Kali
Cinta Dan Bangga Dengan Produk Asli Pacitan